Pendampingan Penyusunan Artikel Penelitian Bagi Siswa Sekolah Perkasa Alam

Pendampingan Penyusunan Artikel Penelitian Bagi Siswa Sekolah Perkasa Alam

Universitas Syiah Kuala Banda Aceh melalui Pusat Riset Konservasi Gajah dan Biodiversitas Hutan (PKGB) menerima kunjungan siswa-siswi Sekolah Perkasa Alam beserta kepala yayasan dan guru pendamping di Kantor PKGB USK, Rabu (28/9/2022). Pada kunjungan tersebut PKGB menjelaskan tahapan-tahapan dalam menyusun laporan penelitian/riset sehingga layak dijadikan suatu artikel ilmiah yang dapat diterbitkan di jurnal-jurnal nasional bahkan jurnal internasional. Sekaligus, proses pendampingan penyusunan artikel didampingi oleh salah satu tim peneliti dari PKGB, Yuri Gagarin, M.Pd.

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *