Studi Gajah In-Situ (Fecal DNA-SCR) di Lokop-Serbajadi, Aceh Timur

Studi Gajah In-Situ (Fecal DNA-SCR) di Lokop-Serbajadi, Aceh Timur

Semua penyebab kematian gajah sumatera perlu dilakukan penanganan secara sungguh-sungguh, misalnya melalui (1) perlindungan kawasan dan penegakan hukum, (2) mitigasi dan adaptasi konflik gajah-manusia, (3) pembersihan berbagai ancaman jerat, listrik dan racun di lapangan, serta (4) melakukan translokasi terhadap populasi kritis dan terisolasi. Sebenarnya, sudah banyak upaya dilakukan oleh pemerintah pusat, pemerintah daerah, organisasi masyarakat sipil, lembaga internasional, dan berbagai pihak lainnya. Namun demikian, upaya kolaboratif perlu terus dipekuat, baik di tingkat kebijakan publik yang dikeluarkan Pemerintah Pusat Dan Pemerintah Aceh, penguatan partisipasi masyarakat dalam tindakan mendesak penyelamatan gajah sumatera di Aceh, dan berbagai pendekatan di tingkat lapangan melalui sejumlah CRU

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *